Senin, 26 Agustus 2013

Apakah ageLoc

Apakah ageLOC?

Ilmu pengetahuan ageLOC
Nu Skin membawa ilmu pengetahuan tentang anti penuaan ke tingkat yang baru dengan mempelajari asal-usul genetik tentang bagaimana dan mengapa kita menua. Dikembangkan oleh Nu Skin yang bekerja sama dengan para ilmuwan terkemuka, ilmu pengetahuan ageLOC didasarkan pada penemuan tentang sumber-sumber penuaan internal yang berkontribusi terhadap tampilan yang menua, yang oleh Nu Skin disebut sebagai age-related super markers atau arSuperMarkers. Ilmu pengetahuan eksklusif ageLOC menargetkan pada arSuperMarkers sumber utama penuaan yang mempengaruhi bagaimana kita menua.
Berdasarkan penemuan ini, Nu Skin mampu mengidentifikasi arSuperMarkers penting yang disebut Kelompok Gen Remaja (Youth Gene Clusters), kelompok gen fungsional yang mengatur bagaimana tampilan kita sesuai usia. Hanya ilmu pengetahuan eksklusif ageLOC yang memahami cara menyusun kembali Kelompok Gen Remaja ini ke pola aktivitas keremajaan mereka. Penemuan yang revolusioner ini didasarkan pada kerja sama eksklusif Nu Skin dengan para ilmuwan terkemuka di seluruh dunia, program pengembangan bernilai jutaan dolar, dan paduan penelitian anti penuaan dan dan genetik selama bertahun-tahun.


Peluang ageLOC
Pada tahun 2030 jumlah populasi di seluruh dunia yang berusia di atas 60 tahun diperkirakan akan mencapai lebih dari satu milyar. Pada tahun 2015, industri anti penuaan diharapkan akan berkembang 76 persen di Amerika Serikat, 73 persen di Jepang, dan 82 persen di kawasan Asia Pasifik.
Meningkatnya konsumen yang mengalami penuaan di pasar-pasar yang paling berkembang meghadirkan peluang pemasaran yang luar biasa bagi industri anti penuaan. Permintaan akan produk-produk yang membantu mengurangi atau bahkan membalikkan proses penuaan sangatlah tinggi. Potensi pertumbuhan pasar anti penuaan tidak hanya diharapkan meroket, namun mampu bertahan untuk jangka waktu yang lama.
Membangun mega tren anti penuaan global, Nu Skin menghadirkan ageLOC. ageLOC berperan sebagai landasan yang kuat untuk para distributor Nu Skin meraih keuntungan dari mega tren ekonomi dan sosial yang signifikan, termasuk populasi yang mengalami penuaan yang jumlahnya meningkat. termasuk meningkatnya penduduk yang semakin menua. Selain itu, lingkungan ekonomi sesuai dengan model bisnis direct selling Nu Skin seiring dengan pilihan menarik yang ditawarkan Nu Skin bagi mereka yang membutuhkan penghasilan tambahan atau ingin menggantikan sumber pennghasilan mereka di zaman perekonomian yang sulit saat ini.
"Nu Skin akan tetap relevan dengan inovasi pemasaran dan produk-produk yang terbukti secara ilmiah, serta dengan membayar persentase tertinggi pendapatan dari komisi distributor dari semua perusahaan direct selling yang tedaftar di New York Stock Exchange," kata
Dan Chard.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar